Kerja bakti membersihkan sampah di sungai.

Kudus 01/03,Untuk mengatisipasi datangnya banjir di musim hujan ini, desa Hadiwarno Mejobo Kudus,tepatnya di sungai Tambak Maron.

Tadi pagi sekitar pukul 06.30Wib warga masyarakat Desa Hadiwarno melakukan kegiatan kerja bakti gotong-royong membersihkan sampah yang menyakut di jembatan yang letaknya berdekatan dengan Tambak Maron.

Dan juga membersihkan gorong-gorong selokan yang pada tersumbat di daerah desa Hadiwarno Acara kerja bakti tersebut tadi pagi dipimpin langsung oleh bapak PJS Kades Eko Agus (38) desa Hadiwarno.

Dalam hal ini bapak Eko agus selaku bapak PJS Kades di desa Hadiwarno menghimbau warganya agar, Tidak membuang sampah sembarangan, apa lagi membuang sampah di sungai. Supaya desanya tercipta bersih dan terhindar dari tumpukan sampah disungai yang bisa berakibat banjir saat musim penghujan"ujarnya.
‪#‎ft_Guez‬
Previous Post
Next Post

0 Comments: